Kompetensi

KOMPETENSI UTAMA

  1. Mampu  menguasai materi sejarah Indonesia
  2. Mampu menguasai materi sejarah Asia
  3. Mampu menguasai materi sejarah Amerika, Eropa, Afrika dan Australia
  4. mampu menguasai etika profesi pendidikan sejarah
  5. menguasai pendekatan, metode dan media pengembangan bidang perkembangan peserta didik bidang pendidikan sejarah
  6. mampu menguasai teori dan metodologi pedidikan dan sejarah
  7. mampu menguasai teori sejarah lokal dan budaya lokal (Lampung)
  8. mampu menyusun laporan  tugas akhir

KOMPETENSI PENDUKUNG

  1. Mampu mengkaji kurikulum sejarah yang berlaku di sekolah
  2. Mampu merancang proses pembelajaran sejarah di sekolah
  3. Mampu melaksanakan pembelajaran sejarah berdasarkan kurikulum yang berlaku di sekolah
  4. Mampu  melakukan evaluasi pembelajaran sejarah
  5. Mampu memanfaatkan teknologi informasi dan komunikasi, fasilitas laboratorium, atau lingkungan untuk pembelajaran kreatif.

KOMPETENSI LAINYA

  1. memiliki kemampuan pembelajaran bahasa inggris di sekolah
  2. memiliki kemampuan dalam wirausaha

memliliki kemampuan tentang organisasi profesi (PGRI)

× Hubungi Admin!